Cara mudah mengatur jumlah Postingan di setiap Label Blog
22.30.00
Add Comment
Rachmatalamsyah.com - Pada kesempatan kali ini saya akan menuliskan bagaimana cara mudah mengatur Jumlah Postingan di setiap Label Blog yang akan bekerja secara otomatis mengubah jumlah postingan sesuai keinginan yang ingin kita tampilkan. Secara otomatis jumlah Postingan akan muncul sesuai jumlah yang kita tulis apabila mengklik Label di blog, misalnya kita menuliskan angka 5 di Label Blogger maka secara otomatis jika Label Blogger di klik maka Postingan yang muncul dihalaman Label tersebut hanya berjumlah 5 Postingan. Untuk Demo silahkan klik Label di Blog ini.
Cara mudah mengatur jumlah Postingan di setiap Label Blog |
Berikut Cara mudah mengatur jumlah Postingan di setiap Label Blog :
1. Login ke blogger.
2. Masuk ke menu Template lalu Edit html.
3. Cari kode dibawah ini dengan menggunakan Ctrl+F dan apabila kode dibawah ini jumlahnya lebih dari satu maka cobalah satu persatu untuk memastikan kode bekerja :
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'>4. Kalau sudah ditemukan tambahkan kode dibawah ini setelah kode data:label.url diatas.
+ "?max-results=5"
5. Sehingga akan terlihat seperti dibawah ini.
6. Terkahir klik simpan template
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url+ "?max-results=5"'>
Keterangan :
Untuk merubah jumlah tampilan posting ganti tulisan warna hijau diatas dengan angka yang diinginkan.
Demikianlah Cara mudah mengatur jumlah Postingan di setiap Label Blog, semoga bisa berhasil anda lakukan di blog agan sendiri dan apabila ada pertanyaa silahkan berkomentar pada kolom komentar dibawah ini.
0 Response to "Cara mudah mengatur jumlah Postingan di setiap Label Blog"
Posting Komentar