-->

Kalender Pendidikan Online dan Manual Tahun Ajaran 2016/2017

Rachmatalamsyah.com - Setelah melewati Masa liburan yang cukup panjang yaitu Libur Puasa dan Libur Lebaran 1437 H bagi Anak Sekolahan, kini Tanggal 18 Juli 2016 Semua Aktivitas Sekolah kembali di Laksanakan seperti biasa. Sebagaimana diketahui pada Tahun Ajaran Baru ini setiap sekolah kedatangan Siswa Baru pada setiap tingkat sekolah mulai dari Taman Kanak-kanak(TK),Sekolah Dasar (SD/MI),Sekolah Menengah Pertama (SMP/MTs),Sekolah Menengah Atas (SMA/MA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK/MAK). Untuk membuat dan Mengatur Jadwal, Efektifnya sekolah membutuhkan Kalender Pendidikan Tahun Ajaran Baru 2016/2017 yang bisa di Buat sendiri Oleh sekolah atau juga Bisa di Download.

Jumlah Hari belajar Efektif Pada Kalender Tahun Ajaran 2016/2017 ini berjumlah 212 hari dengan Sistem Semester, sedangkan jumlah minggu Efektif berjumlah 35 minggu Efektif selama 2 Semester. Untuk Tahun Ajaran 2016/2017 ini sendiri dimulai pada Tanggal 18 Juli 2016 dan berakhir pada Tanggal 17 Juni2017, Kemungkinan Ulangan Akhir Semester 1 dilaksanakan pada Tanggal 5 s/d 10 Desember 2016 dan Ulangan kenaikan Kelas dilaksanakan pada Tanggal 29 Mei s/d 3 Juni 2016. Untuk Libur Awal Bulan Ramadhan direncanakan Tanggal 24 s/d 27 Mei 2017 sedangkan Libur Hari Raya Idul Fitri Rencana Jatuh pada Tanggal 19 Juni s/d 15 Juli 2017.

Berikut Kalender Pendidikan Tahun Ajaran 2016/2017 :


1. Kalender Pendidikan Online

Untuk Kalender Pendidikan Online ini dapat dilihat dengan sambungan Internet di Sekolah atau Operator Sekolah, Kalender pendidikan di buka berdasarkan Provinsi tempat sekolah kita berada dengan cara dibawah ini :

a. Buka Website Kalender Pendidikan klik disini : http://www.kalenderpendidikan.com/

b. Setelah terbuka Kemudian Pilih Provinsi dan Cari Provinsi letak Sekolah anda seperti gambar berikut :


c. Setelah terbuka Maka akan terbuka Kalender Pendidikan Online seperti dibawah ini :



2.  Kalender Pendidikan Manual Tahun Ajaran 2016/2017

Untuk kalender Pendidikan Manual ini menggunakan Format Microsoft Excel, Dengan tampilan cukup sederhana kalender bisa digunakan untuk semua sekolah untuk mendownload Klik disini DOWNLOAD 

Sekian dan Semoga Bermanfaat " Salam Satu Data " !

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Kalender Pendidikan Online dan Manual Tahun Ajaran 2016/2017"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel